Ria Angelina - Kau Awal Segalanya paroles de chanson

paroles de chanson Kau Awal Segalanya - Ria Angelina



Di hatiku masih terukir
Namamu tak pernah redup
Engkau awal segalanya
Tiada pernah hatiku berpaling
Kata hatiku pun berkata
Penuh pesona dirimu
Karisma yang kau miliki
T'lah bersinar di sudut hatiku
Sampai detak jantungku ini berhenti
Setulusnya aku menyayang dirimu
Tak ingin lagi aku berpisah seperti ini
Sampai detak jantungku ini berhenti
Setulusnya aku menyayang dirimu
Tak ingin lagi aku berpisah seperti ini
Kata hatiku pun berkata
Penuh pesona dirimu
Karisma yang kau miliki
T'lah bersinar di sudut hatiku
Sampai detak jantungku ini berhenti
Setulusnya aku menyayang dirimu
Tak ingin lagi aku berpisah seperti ini
Sampai detak jantungku ini berhenti
Setulusnya aku menyayang dirimu
Tak ingin lagi aku berpisah seperti ini



Writer(s): Pance F. Pondaag


Ria Angelina - Lagu Lagu Terbaik & Top Hits Ria Angelina
Album Lagu Lagu Terbaik & Top Hits Ria Angelina
date de sortie
18-03-2014




Attention! N'hésitez pas à laisser des commentaires.