Nisya - Terimakasih Telah Singgah Lyrics

Lyrics Terimakasih Telah Singgah - Nisya



T'rima kasih, kau pernah singgah
Di hidupku, lewati hari
S'lama ini tak kau sadari
Ku rela menunggu, temani sedihmu
Kudoakan kau bahagia
Meski kini tak bersamaku
Merangkai kisah cinta ini
Kar'na egoku ingin bersamamu
Kau ajak aku ke dalam mimpimu
Hingga terjebak di dalam hatimu
Kucoba mendekat, perlahan kau menjauhi
Lepas dari bayangan itu
T'rima kasih t'lah singgah
(Kau menjauh)
Kudoakan kau bahagia
Meski kini tak bersamaku
Merangkai kisah cinta ini
Kar'na egoku ingin bersamamu
Kau ajak aku ke dalam mimpimu
Hingga terjebak di dalam hatimu
Kucoba mendekat, perlahan kau menjauhi
Lepas dari bayangan itu
T'rima kasih t'lah singgah, oh-ho
T'rima kasih t'lah singgah



Writer(s): Aan Story


Nisya - Terimakasih Telah Singgah
Album Terimakasih Telah Singgah
date of release
18-06-2019




Attention! Feel free to leave feedback.