Sammy Simorangkir - Sedang Apa Dan Dimana - Live Lyrics

Lyrics Sedang Apa Dan Dimana - Live - Sammy Simorangkir



Dulu selalu ada waktu untuk kita
Kini ku sendiri
Dulu kata cinta tak habis tercipta
Kini tiada lagi (lagi)
Sedang apa dan di mana dirimu yang dulu ku cinta
Aku 'tak tahu, tak lagi tahu seperti waktu dulu
Apakah mungkin bila kini ku ingin kembali
Menjalani janji hati kita
Sedang apa?
Sedang apa dan di mana dirimu yang dulu ku cinta
Ku tak tahu tak lagi tahu seperti waktu dulu
Apakah mungkin bila kini ku ingin kembali
Menjalani menjalani menjalani janji hati kita



Writer(s): Mario Ricardo Patar Uluan


Sammy Simorangkir - Live at Music Everywhere
Album Live at Music Everywhere
date of release
08-09-2022




Attention! Feel free to leave feedback.