SEVENTEEN - Cinta Tak Bertuan Lyrics

Lyrics Cinta Tak Bertuan - Seventeen



Kesepian hati ini
Bersamaku membunuh jiwaku
Semua daya t′lah kucoba
Melabuhkan hatiku ini
Mampukah aku pahami hatimu
Temukan cinta itu
Kemana cinta ini
Cinta tak bertuan
Selalu menghantui
Di setiap hidupku
Tak kuat raga ini
Berdiri menanti
Hari demi hari
Mencari indahnya cinta
Semua daya t'lah ku coba
Melabuhkan hatiku ini
Mampukah aku pahami hatimu
Temukan cinta itu
Kemana cinta ini
Cinta tak bertuan
Selalu menghantui
Di setiap hidupku
Tak kuat raga ini
Berdiri menanti
Hari demi hari
Mencari indahnya cinta
Kemana cinta ini
Cinta tak bertuan
Selalu menghantui
Di setiap hidupku
Tak kuat raga ini
Berdiri menanti
Hari demi hari
Mencari indahnya cinta
Oh-wo
Oh wo-o
Oh woo
Oh wo-o
Oh wo-o



Writer(s): Herman Sikumbang


SEVENTEEN - Lelaki Hebat
Album Lelaki Hebat
date of release
01-01-2008




Attention! Feel free to leave feedback.