Helen Sparingga - Aku Setetes Kau Segayung paroles de chanson

paroles de chanson Aku Setetes Kau Segayung - Helen Sparingga



Berikan aku seputih salju cintamu, kasih
Akan kubalas seputih kapas cinta dariku
Di tanah subur, benih yang baik akan berbuah
Begitu pula bila kau jujur, aku setia
Bahagia cinta bukan karena harta berlimpah
Berjalan kaki, bergandeng tangan, itu pun indah
Cinta yang suci ada di hati, bukan di mata
Beralas bumi, beratap langit, aku sedia
Kau beri aku setetes
Cinta kasih yang tulus suci dan murni
'Kan kubalas engkau segayung
Kesetiaan, kemesraan, kerinduan
Bila putih tak akan engkau hitamkan
Bila suci tak akan engkau nodai
Bawalah diriku ke mana kau suka
Hatiku pun rela
Cinta yang suci ada di hati, bukan di mata
Beratap langit, beralas bumi, aku sedia
Kau beri aku setetes
Cinta kasih yang tulus suci dan murni
'Kan kubalas engkau segayung
Kesetiaan, kemesraan, kerinduan
Bila putih tak akan engkau hitamkan
Bila suci tak akan engkau nodai
Bawalah diriku ke mana kau suka
Hatiku pun rela



Writer(s): David Messakh


Helen Sparingga - Jangan Beri Aku Rindu
Album Jangan Beri Aku Rindu
date de sortie
22-07-2019




Attention! N'hésitez pas à laisser des commentaires.