Intan Sarafina - Mahligai Impian Lyrics

Lyrics Mahligai Impian - Intan Sarafina



Mengapakah pedih untuk kulalui
Perjalanan cinta yang sepi?
Kepahitannya kuhadapi
Dan bilakah mimpi-mimpi bahagia
Yang kita inginkan?
Biar menjadi kenyataan
Mengharapkan cinta yang pasti
Namun semua janji
Seringkali kau nodai
Percintaan yang tiada titik penghujungnya
Keangkuhan menghancurkan hati dan jiwaku
Sampai bila mampu ku terus mengimpikan?
Kebahgiaan menyinari
Sudut kamar, oh, hati ini
Mengharapkan cinta yang pasti
Namun semua janji
Seringkali kau nodai
Percintaan yang tiada titik penghujungnya
Keangkuhan menghancurkan hati dan jiwaku
Sampai bila mampu ku terus mengimpikan?
Kebahgiaan menyinari
Sudut hati
Hingga kini aku masih mengharapkan
Mahligai kita berdua
Moga jadi kenyataan
Oh, sayang, kasih abadi



Writer(s): Mohd Faizal Maas, Kasturi


Intan Sarafina - Kembali
Album Kembali
date of release
17-02-2000




Attention! Feel free to leave feedback.